Hasil Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) Puskesmas Alian Triwulan II Tahun 2024
Hasil Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) Puskesmas Alian Triwulan II Tahun 2024
Halo Sedulur Alian,
Kami ucapkan terima kasih banyak, atas penilaian yang telah diberikan kepada Puskesmas Alian.
Masukan dari Sedulur Alian sangat bermanfaat untuk kemajuan Puskesmas Alian agar dapat terus memperbaiki dan meningkatkan kualitas pelayanan yang Puskesmas Alian berikan bagi masyarakat Kecamatan Alian.
Sedulur Alian dapat memberikan penilaian kepuasan terhadap pelayanan publik Puskesmas Alian, baik melalui kuesioner yang tersedia di Puskesmas Alian, maupun melalui link berikut: https://bit.ly/skm_puskesmasalian atau https://skm.kebumenkab.go.id/
Cara Mengisi:
-Ketik Puskesmas Alian/Pilih Jenis Poli Layanan
-Isikan penilaian sesuai poli yang dinilai
-Pada captcha: tuliskan hasil perhitungannya
-Klik OK.
Terima kasih, Sedulur Alian.
Stay Healthy, Stay Happy.
Karena Kesehatan Anda, Harapan Kami.